Yuko Oshima Mengumumkan Akan Lulus Dari AKB48 Di Kouhaku
Pengumuman terbesar yang dibuat di Kouhaku Uta Gassen dalam dekade terakhir.. Yuko Oshima telah mengumumkan rencananya untuk lulus dari AKB48Pengumuman kelulusan ini dilakukan oleh Yuko Oshima setelah AKB 48 membawakan lagu Koisuru Fortune Cookie dan sebelum AKB48 membawakan lagu Heavy Rotation
Oshima Yuko mengatakan
Aku punya sesuatu yang ingin aku katakan disini pada malam ini. Aku , Yuko Oshima , akan lulus dari AKB48Dan dia pun melanjutkan
Meskipun aku akan bersaing dalam Kouhaku Uta Gassen tahun ini, tapi ini adalah akhir. Dan berkat anda, Aku akan bernyanyi. Terima Kasih atas dukungan anda untuk AKB48. Silahkan lanjutkan hingga 2014Takahashi Minami yang mendengar pernyataan itu langsung menangis, dan anggota yang lain pun sama sekali tidak mengetahui hal tersebut jika Yuko Oshima akan menyatakan lulus dari AKB48
Dalam acara Kouhaku Uta Gassen ke-64 ini, AKB48 membawakan dua lagu. Pertama adalah Koisuru Fortune Cookies dan selanjutnya adalah Heavy Rotation
sumber :world48.com
0 komentar:
Posting Komentar